Cara Memasak Cumi Hitam Adobo Menggunakan Rice Cooker

Yes, kangen banget dengan yang namanya makan di luar di masa Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) ini. Saya kira, saat PSBB seperti ini banyak orang yang mulai lebih sering masak sendiri semua menu makanan mereka untuk sarapan, makan siang, dan makan malam. Memang banyak juga yang pesan-antar pakai Go-Food, Grab-Food, dan semacamnya. Saya sendiri baru…